Tukar Tembakau Sebagai Simbul Keakraban

    Tukar Tembakau Sebagai Simbul Keakraban
    Seperti yang terlihat pada siang hari ini, Sabtu (6/8/2022).Antara anggota satgas dan warga masyarakat bersenda gurau sembari saling bertukar racikan tembakau masing-masing.

    TEMANGGUNG-Bukan hanya di dalam pelaksanaan kerja di proyek TMMD saja , akan tetapi dalam  waktu istirahat siang pun Warga dan Satgas TMMD Reguler ke 114 Kodim 0706/Temanggung tetap terlihat akrab dan sudah seperti saudara dekat satu sama yang lain .

    Peran Rokok Lintingan (Tingwe) ternyata ampuh sebagai sarana Komsos dan menambah ke akraban mereka .Saling tukar tembakau untuk saling merasakan juga menjadikan keakraban mereka.

    Seperti yang terlihat pada siang hari ini, Sabtu (6/8/2022).Antara anggota satgas dan warga masyarakat bersenda gurau sembari saling bertukar racikan tembakau masing-masing.

    "Saya sangat bahagia dan haru karena pak TNI masih seneng Nglinting sehingga saya bisa saling tukar tembakau dengan pak TNI demikian juga dengan warga yang lain "ujar salah satu warga Ngropoh.

     Sebagai warga saya berharap maju terus TNI dan terus dekat dengan rakyat "pungkasnya  dengan penuh semangat.

    Redaktur            : Jonathan/Pendim 0706

    temanggung jateng tmmd reguler
    Achmad yonathan alexander

    Achmad yonathan alexander

    Artikel Sebelumnya

    Masih Tahap Pengerjaan Satgas TMMD Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Satgas TMMD Temanggung Manfaatkan Cuaca...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024

    Ikuti Kami